Sama halnya dengan Fiat, Bitcoin pun tidak luput dari aksi tindak kejahatan atau tindak pelanggaran hukum. Dari hasil pengamatan, SCAM atau tindak kejahatan penipuan yang melibatkan Bitcoin pun sudah mulai terjadi di Indonesia. Para pelaku tindak kejahatan ini atau SCAMMER, memanfaatkan ketidak tahuan orang lain untuk mendapatkan keuntungan bagi dirinya sendiri dengan melakukan kegiatan yang
0 Comments